Author: Marhalim Basyah

Intan Maisarah Juarai Cabang Syarhil Qur’an

Mahasiswa Jurusan Ekonomi Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam berhasil meraih juara harapan III, ketika mengikuti Olimpiade Quran Nasional (OQN) se Indonesia Cabang Syahril Quran yang dilaksanakan oleh Universitas Negeri Yogjakarta (UNY). Grup Syahril Qur’an IAIN Lhokseumawe berhasil meraih juara harapan III dari 40-an delegasi universitas yg lolos dari pengiriman essay sebelumnya. Acara berlangsung dari […]

Review Borang Re-Akreditasi Jurusan Ekonomi Syariah

Civitas Akademika Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam melaksanakan Review Borang Re-Akreditasi Jurusan Ekonomi Syariah sebelum di aploud ke SAPTO, kegiatan ini dibimbing oleh Dr. Muh. Nashirudin, MA., M.Ag. dari IAIN Surakarta. Kegiatan ini sangat penting dilaksanakan untuk melihat sejauhmana sudah proses penyiapan re-akreditasi Jurusan dalam rangka memperbaiki nilai akreditasi Jurusan Ekonomi Syariah sebelum turunnya Assesor […]

Selina Wulan Sari Berhasil Meraih Juara Harapan II

Mahasiswa Jurusan Akuntansi Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam IAIN Lhokseumawe atas nama Selina Wulan Sari, berhasil meraih prestasi Harapan II dalam Kompetisi Olimpiade Akuntansi Se-Sumatera yang diikuti oleh 173 peserta dari berbagai perguruan tinggi dalam dan luar Aceh. IAIN Lhokseumawe turut berpartisipasi dalam olimpiade tersebut yang dilaksanakan pada Tanggal 27 November 2018 dengan mengirimkan […]

Festival Kewirausahaan Tahun 2018

Dewan Eksekutif Mahahsiswa (DEMA) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam IAIN Lhokseumawe menyelenggarakan Festival Kewirausahaan di halaman Gedung Fakultas Syariah, yang diikuti oleh ratusan mahasiswa. Festival ini mengangkat tema “Membangun Spirit Jiwa Entreprenuer pada Usia Muda”, bertujuan untuk mewujudkan, meningkatkan kemahiran kewirausahaan mahasiswa demi ketertarikan kepada pelanggan, serta mencari orang orang yang bisa menguasai bisnis dalam […]

RAKER Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) IAIN Lhokseumawe Tahun 2018

Pimpinan dan keluarga besar Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam melaksanakan Rapat Kerja (Raker) di Hotel Saka Premiere Medan dalam rangka “Mensinergikan Program Fakultas Ekonomi” menuju tercapainya Kampus Peradaban yang dicita-citakan. Raker kali ini dilaksanakan selama empat hari yang dimulai dari tanggal 7 sampai dengan tanggal 10, diikuti oleh 34 peserta dalam lingkungan FEBI. Dalam sambutannya […]

Mahasiswa Jurusan Ekonomi Syariah Mengikuti Leadership Camp GenBI 2018 di Bogor

Penerima Beasiswa Bank Indonesia disatukan dalam komunitas Generasi Baru Indonesia (GenBI) untuk mengikuti Leadership Camp di Bogor. Peserta yang mengikuti GenBI telah mengikuti seleksi yang sangat ketat. Seleksi pertama diikuti oleh 120 mahasiswa dari berbagai jurusan dan perguruan tinggi, tahap kedua yaitu wawancara hanya diikuti oleh 50 mahasiswa. Selanjutnya tahap penyeleksian langsung dari Pembina GenBI […]